Learn Cisco Packet Tracer

ariaf.my.id/cisco_aria/03_switching/02 - vtp vlan.html


vtp

pengenalan

  • Virtual LAN Trunking Protocol (VTP) adalah protokol yang digunakan untuk mengelola informasi VLAN di jaringan Cisco.
  • yang berfungsi untuk mengkondigurasi pengaturan vlan di server yang nantinya akan mempengaruhi vlan di switch client

mode vtp

  • server VTP
    • digunakan untuk mengkonfigurasi VLAN dan menyebarkan Informasi VLAN ke switch lainya
  • client VTP
    • digunakan untuk menerima informasi vlan dari server dan tidak diizinkan untuk mengubah konfigurasi VLAN
  • transparent VTP
    • transparent VTP tidak menyebarkan informasi VLAN, namun dapat menerima informasi dari server dan menggunakanya dalam pengoprasian lokal
    • server hanya meneruskan vlan saja. kita harus membuat vlan secara manual

configuration

vtp

  • switch server
    (c)# vtp mode server
    (c)# vtp domain <domain>
    (c)# vtp password <password>
    
  • switch client
    (c)# vtp mode client
    (c)# vtp domain <domain>
    (c)# vtp password <password>
    
  • switch transparent
    (c)# vtp mode transparent
    (c)# vtp domain <domain>
    (c)# vtp password <password>
    

contoh

  • switch server
    (c)# vlan 10
    (c)# name kelompok_A
    (c)# vlan 20
    (c)# name kelompok_B
    (c)# vtp mode server
    (c)# vtp domain example.com
    (c)# vtp password 123
    
  • switch client
    (c)# vtp mode client
    (c)# vtp domain example.com
    (c)# vtp password 123
    (c)# show vlan
    VLAN Name                             Status    Ports
    ---- -------------------------------- --------- -------------------------------
    1    default                          active    Fa0/1, Fa1/1, Fa2/1, Fa3/1
                                                    Fa4/1, Fa5/1
    10   kelompok_A                       active
    20   kelompok_B                       active
    
  • switch transparent
    (c)# vtp mode transparent
    (c)# vtp domain example.com
    (c)# vtp password 123
    (c)# show vlan
    VLAN Name                             Status    Ports
    ---- -------------------------------- --------- -------------------------------
    1    default                          active    Fa0/1, Fa1/1, Fa2/1, Fa3/1
                                                    Fa4/1, Fa5/1
    
  • result